Syarat Hewan Qurban
Kalaupun hingga tiba saatnya ternyata uang nya belum cukup, maka teruskanlah menabung hingga cukup. Yang penting usahanya bukan hasilnya. Menabung dua tahun, tiga tahun, empat tahun bahkan lima tahun demi menunjukkan ketaatan kita jauh lebih baik daripada hanya sekedar ingin qurban namun tanpa usaha. Walaupun memang niat baik saja sudah mendapatkan pahala baik, namun alangkah lebih baik jika di realisasikan juga. Insha Allah, Allah melihat apa yang kita usahakan dan jika niat itu baik makan Ia pun akan memudahkannya.
Domba |
Nah bagi yang ingin berkurban alangkah baiknya mengetahui syarat hewan yang dapat dijadikan untuk hewan qurban. Syarat hewan qurban diantaranya dilihat dari beberapa hal yaitu ;
- Jenis Hewan
Sapi |
- Umur Hewan
1. Unta sekurang-kurangnya berumur 5 tahun dan memasuki tahun ke 6
2. Sapi, Kerbau sekurang-kurangnya berumur 2 tahun dan memasuki tahun ke 3
3. Domba/Biri-biri diperbolehkan berumur minimal 6 bulan namun jika ada yang berusia 1tahun, maka itu lebih baik. Sedangkan bagi jenis kambing biasa (bukan jenis Domba/Biri-biri, misalkan Kambing biasa, sekurang-kurangnya berumur 1 tahun dan memasuki tahun ke 2.
Unta |
- Kondisi Fisik Hewan
2. Kaki normal, tidak pincang
3. Mata sehat, tidak buta sebelah atau keduanya.
4. Berisi, tidak kurus
5. Tidak dalam kondisi hamil atau habis melahirkan untuk hewan yang betin.
Biri Biri |
Kerbau |
infonya bagvus sekali sangat membantu
ReplyDeletecalya sigra club