Cara Membuat Layanan Contact Us di Blog
Untuk membuat laman tersebut, silahkan cek detail dibawah in
- Masuk terlebih dahulu ke Link 123ContactForm
- Buat akun terlebih dahulu dengan cara klik menu sign up, kemudia akan muncul beberapa pilihan. Klik SIGN UP pada bagian bawah pilihan yang FREE.
- Isilah formulir yang tersedia kemudian klik Create Account.
- Klik Create a blank form.
- Anda dapat memilih kolom atau tab apa saja yang akan ada dalam form contact anda, dengan cara mengklik kolom yang diinginkan yang ada di sebelah kiri.
- Setelah anda selesai memilih-milih form apa saja yang mau dimasukkan, kemudian klik publish form
- Klik pilihan blogger pada menu sebelah kiri, agar kode untuk laman blogger muncul. Copy kemudian paste di laman contact us pada blogger.
- Selesai deh, form akan jadi seperti ini, selamat mencoba.
mntap infonya lengkap sekali deh
ReplyDeleteElever Agency